Kamis, 10 Desember 2009

komputer :deteksi virus conficer(online test)

Saat ini mungkin salah satu virus yang penyebarannya sangat banyak dan dampaknya cukup serius adalah Conficker (Kido/Downadup). Berbagai media telah memberitakan banyaknya penyebaran dan bahaya malware ini, bahkan kemarin sempat ada isu akan ada serangan besar-besaran tanggal 1 April.

Bagaimana mengetest bahwa Komputer kita aman dari infeksi Virus Conficker ini ?

Ada beberapa cara mudah yang bisa kita gunakan untuk lebih meyakinkan bahwa komputer kita aman dari Conficker. Karena jika sudah terinfeksi, maka Antivirus-pun kadang tidak akan bisa mendeteksi atau menangani, harus menggunakan tools khusus (ada sekian banyak tersedia di internet).

Berikut beberapa test yang bisa dilakukan.

1. Buka alamat situs berikut : Conficker Test, Jika muncul 6 gambar, maka komputer kemungkinan besar aman dari virus ini, tetapi jika ada sebagian yang tidak muncul, harus diwaspadai kemungkinan terinfeksi virus ini.



2. Cara ini hampir sama dengan cara pertama, yaitu dengan membuka website ini : Conficker Eye Chart, jika disana tampil 6 gambar secara utuh, maka kemungkinan besar komputer aman, tetapi jika ada sebagian gambar yang tidak tampil, bisa jadi komputer terinfeksi Conficker.



3. Buka alamat berikut Conficker Detector. Jika komputer aman, akan ditampilkan pesan sebagai berikut :
Di langkah 1 dan 2 disana dijelaskan jika beberapa gambar tidak tampil, maka kemungkinan komputer terkena infeksi salah satu varian Conficker ( Conficker B/C atau mungkin juga virus lainnya). Jika semua gambar tidak tampil, pastikan setting/pengaturan web browser untuk menampilkan gambar sudah aktif.



Ketiga cara diatas memerlukan akses internet, karena seperti diketahui Conficker akan menutup /memblok akses lebih dari 100 website keamanan/antivirus. Tetapi jika koneksi internet komputer melalui proxy server (misalnya satu kantor menggunakan satu koneksi saja) test tersebut tidak akan efektif.


ENGLISH

While this may be one of spreading the virus and its impact so many serious is Conficker (Kido / Downadup). Various media have reported the number and danger of the spread of this malware, even yesterday had no issues there will be a massive attack on April 1.

How to test that our computer is safe from this Conficker virus infection?

There are some simple ways we can use to make sure that our computers safe from Conficker. Because if it is infected, then the Antivirus-sometimes not even be able to detect or handle, must use special tools (there are so many available on the internet).

Here are some tests that can be done.

1. Open the following website address: Conficker Test . If 6 images appear, then the computer may big safe from this virus, but if there are some that do not appear, to look out the possibility of this virus infection.






2. This method is similar to the first way, is to open this website: Conficker Eye Chart, if there appears intact 6 images, then the computer probably safe, but if there are some images that do not appear, can be infected computers Conficker.






3. Open the following address: Conficker Detector, If your computer is safe, will appear the following message:
In steps 1 and 2 there is described if some images do not appear, then the computer may become infected one variant Conficker (Conficker B / C or other viruses may also). If any images do not appear, make sure the settings / preferences for the web browser display the image is active.








The third way above require Internet access, because as is known Conficker will close / block access to more than 100 websites of security / antivirus. But if the internet connection through a proxy server computer (eg an office use only one connection) test will not be effective.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Daftar Blog Saya

Pengikut

Arsip Blog

Daftar Blog Saya

Powered By Blogger